Panglima Kodam I/Bukit Barisan Berserta Rombongan Tinjau Jembatan Super Compact 200 Type 1-1 Yang Selesai Dibangun Oleh Yonzipur 11/DW Dan PU
Wantaranews.com – Deli Serdang – Panglima Kodam I/Bukit Barisan (Pangdam I/BB) Mayjen TNI Hendy Antariksa bersama rombongan meninjau Jembatan Super Compact 200 tipe 1-1 yang telah selesai dibangun di atas Sungai Aran Dalu, Dusun 20 Blok 2, Desa Paya Bakung, Kecamatan Hamparan Perak, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara, Senin (22/12/2025). Peninjauan ini dilakukan untuk memastikan […]
Continue Reading